Idul Fitri 1442 H Ala Guru Ataya
Oleh: Guru Ataya
Cibadak, Guru Ataya.com. Untuk yang kedua kalinya guru ataya melaksanakan sholat ied di masa pandemi covid-19. Banyak hal yang berbeda di perayaan Idul Fitri 1442 H dibanding dengan idul fitri tahun sebelumnya. Tahun ini special sekali keluarga kami merayakannya.
Momen indah dan bahagia disela-sela larangan mudik oleh pemerintah, kami kemas perayaan idul fitri dengan rundown acara idul fitri keluarga besar bapak Maman Surachman seperti dibawah ini:
Layaknya acara seperti kenegaraan membuat kami semua terbius dalam suasana suka cita yang mendalam disela-sela keprihatinan saudara-saudara kami di Palestina.
Momen tersebut semuanya terekam dalam lensa keluarga kami:
No comments:
Post a Comment